3. Jangan Jalan Dengan Pacar Saat Malam Hari
Jika anda ingin jalan sama pacar anda usahakan jangan malam hari, karena biasanya pada malam hari manusia gampang kehilangan akal sehatnya yang ujung – ujungnya akan khilap. Walaupun tidak semua orang seperti ini lebih baik di antisipasi terlebih dulu agar anda terhindar dari hal yang tidak baik.
4. Pacaran Sambil Belajar
Untuk tips berikut ini sangat dianjurkan buat teman – tema semua, karena pacaran sambil belajar selain terhindar dari hal yang tidak baik ada keuntungan lainnya yaitu anda akan semangat belajar karena belajarnya bersama pacar dan tentunya jika anda sudah rajinbelajar anda juga akan bertambah pintar.
Jadi walaupun pacaran nilai sekolah kalian juga tetap baik.
5. Jangan Sering Ketemuan
Walaupun sebenarnya susah untuk dilakukan tapi ada baiknya anda mencoba untuk melakukan tips ini. Karena dengan jarang ketemuan hubungan anda dengan pacar anda akan berjalan sewajarnya saja dan sudah pasti dapat mencegah perbuatan yang tidak baik karena sudah jarang ketemuan.
Buat teman – teman khususnya yang cewek semoga tips Cara Pacaran Yang Sehat diatas dapat mengubah gaya pacaran anda yang tadinya tidak sehat menjadi lebih baik.
Ingat jangan pacaran dijadikan prioritas yang utama, jadikanlah pacaran sebagai motivasi hidup anda.
Sumber : http://www.iniloh.net/2012/06/5-tips-cara-pacaran-yang-sehat.html Related Articles :
0 comments:
Post a Comment